Pelatih asal Denmark itu memang sering diisukan bakal meninggalkan Liberty Stadium. Diduga selain Carlo Ancelotti, Real Madrid mencantumkan nama Laudrup sebagai suksesor Jose Mourinho untuk musim 2013-14.
Laudrup yang baru memperbaharui kontraknya di Swansea hingga 2015, sukses mengantarkan The Swans meraih Capital One Cup serta tiket ke Liga Europa pada musim depan. Melihat prestasinya tersebut, kakak dari Brian Laudrup ini kebanjiran tawaran melatih. Hal ini dibenarkan oleh sang agen.
"Saat ini Michael sangat bahagia dengan karirnya di Swansea, dan ia memang mendapatkan tawaran dari berbagai klub," ujar Tutumulu seperti dilansir Espn.
"Klub-klub lain harus bersabar menantinya, setidaknya satu sampai dua tahun lagi. Saya dan pihak Swansea yakin Laudrup akan melatih klub besar, tetapi tidak sekarang," tandasnya.[initial]
Foto - Heynckes Goyang dan After Party ala The Bavarians
Barca: Fakta Menarik Seputar Neymar (espn/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Juga Inginkan Coentrao
Liga Champions 29 Mei 2013, 23:03
-
Neymar Siap Tantang CR7 di La Liga
Liga Spanyol 29 Mei 2013, 22:20
-
Madrid Akan Gelar Trofeo Bernabeu Pada Pramusim
Liga Spanyol 29 Mei 2013, 21:26
-
'Madrid Beruntung, Bale Lebih Baik Dari Neymar'
Liga Spanyol 29 Mei 2013, 17:11
-
'PSG Blokir Kepergian Ancelotti ke Madrid'
Liga Champions 29 Mei 2013, 16:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR