Vorm saat ini sedang menjalani liburan usai membela Oranje bertarung di Piala Dunia 2014. Meskipun masih belum ada pernyataan resmi dari kedua klub namun pemain berusia 30 tahun tersebut sudah tak sabar bermain di White Hart Lane.
"Setiap klub harus punya dua kiper top di dalam skuatnya. Ini bakal sesuai dengan filosofi klub bahwa ada dua kiper hebat saya dan Hugo. Terlebih Tottenham akan berlaga di berbagai kompetisi," ucapnya kepada De Telegraaf.
Vorm memutuskan hengkang ke Liverty Stadium dari Utrecht pada tahun 2011 silam. Pada musim lalu ia membuat 32 penampilan dari semua ajang kompetisi yang diikuti The Swans.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michel Vorm Isyaratkan Hengkang ke Tottenham
Liga Inggris 23 Juli 2014, 22:34
-
Puas Dengan Skuat Tottenham, Pochettino Akan Tambah Pemain
Liga Inggris 23 Juli 2014, 21:56
-
Juventus Panaskan Perburuan Eto'o
Liga Italia 23 Juli 2014, 14:11
-
Kembalikan Tuah Bale, Spurs Inginkan Griezmann
Liga Inggris 23 Juli 2014, 12:48
-
Arsenal dan Spurs Rebutan Pemain Shakhtar
Liga Inggris 22 Juli 2014, 23:09
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR