Liverpool mampu menunjukkan permainan menawan sepanjang babak pertama. Tiga gol mampu mereka cetak di babak pertama diselingi satu gol dari Sergio Aguero.
Unggul 3-1 saat keluar lapangan untuk istirahat di babak pertama, Mignolet mengungkapkan apa yang dikatakan Klopp di ruang ganti saat itu.
"Pelatih telah bekerja sangat keras dan saat jeda babak pertama dia mengatakan, 'saat anda masuk ruang ganti dengan keunggulan 3-1 di kandang Manchester City, anda harus bahagia dan anda harus keluar menyongsong babak kedua dengan perasaan yang positif'" ujarnya.
"Itulah yang kami lakukan dan kami tak membiarkan keunggulan itu mempengaruhi kami. Kami memainkan sepakbola kami dan mencetak gol keempat. Kami memiliki banyak peluang untuk mencetak gol lagi, itulah yang ingin anda lakukan saat melawan tim seperti Manchester City," tandasnya.
Untuk diketahui, empat gol Liverpool dicetak lewat bunuh diri Eliaquim Mangala, Philippe Coutinho, Roberto Firmino dan Martin Skrtel. Sementara satu gol balasan City dicetak oleh Sergio Aguero.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Ingin Performa Lawan City Terulang di Anfield
Liga Inggris 23 November 2015, 22:04
-
Lampard: Umpan Backheel Can Umpan Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 23 November 2015, 20:31
-
Skrtel Berharap Performa Liverpool di Anfield Membaik
Liga Inggris 23 November 2015, 19:25
-
Klopp Belum Puas Dengan Pertahanan Liverpool
Liga Inggris 23 November 2015, 18:54
-
'Liverpool Bermain Seperti Dortmund di Era Terbaik Klopp'
Liga Inggris 23 November 2015, 13:25
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55


























KOMENTAR