Bola.net - - Penjaga gawang Liverpool, Simon Mignolet baru-baru ini buka suara mengenai situasinya di Merseyside. Mignolet menyebut bahwa ia mulai merasa frustasi hanya menjadi kiper pelapis di tim utama Liverpool.
Pada awal musim ini, Mignolet masih menjadi kepercayaan Jurgen Klopp. Kiper Timnas Belgia itu selalu diturunkan sebagai starter oleh sang pelatih di berbagai kesempatan.
Namun di akhir tahun lalu nasibnya berbalik 180 derajat. Ia harus kehilangan tempatnya setelah Klopp lebih mempercayai Loris Karius sebagai starter, sehingga ia harus puas hanya menjadi penghangat bangku cadangan hingga hari ini.
Mignolet sendiri mengakui situasi ini sangat tidak ideal dan cukup mengganggunya. "Tentu saja saya tidak mau lebih lama berada dalam posisi ini," keluh Mignolet kepada HLN.
"Sebelumnya saya tidak pernah mengalami situasi seperti ini dan saya rasa ini sudah terlalu lama. Saat ini saya lebih gugup berada di bangku cadangan daripada di lapangan, karena saya ingin berkontribusi untuk tim ini."
"Saya sendiri masih punya kontrak 3 tahun di klub ini dan saya tidak terlalu memikirkan apa yang akan terjadi di musim panas nanti. Saya akan tetap bekerja keras untuk tim ini dan untuk Piala Dunia, dan sisanya akan diurus oleh perwakilan klub dan agen saya." tutup mantan kiper Sunderland tersebut.
Baca Juga:
- Lupakan Roma, Liverpool Langsung Alihkan Fokus ke Stoke City
- Terancam Jadi Korban Comeback Roma, Klopp: Kami Bukan Barcelona
- Daftar Top Skorer Liga Champions hingga Babak Semifinal
- EDF Janjikan Roma Yang Berbeda di Leg Kedua
- Gol Dzeko Bukan Salah Lovren
- EDF: Tak Ada Yang Mustahil, Kami Sudah Membuktikannya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Juara Liga Champions, Salah Bisa Dobrak Dominasi Messi dan Ronaldo
Liga Champions 25 April 2018, 22:54
-
Ini Yang Membuat Lampard Terkesan Pada Chamberlain
Liga Inggris 25 April 2018, 21:58
-
Setelah Hajar Roma, Ini Penilaian Lampard Untuk Liverpool
Liga Champions 25 April 2018, 21:24
-
Klopp Berperan Dongkrak Performa Chamberlain
Liga Inggris 25 April 2018, 20:51
-
Serangan Keji Fans Roma di Liverpool Buat UEFA Syok
Liga Champions 25 April 2018, 19:23
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR