Bola.net - Manajer Arsenal, Mikel Arteta ogah memikirkan laga melawan Real Madrid di tengah pekan nanti. Ia menyebut bahwa Arsenal saat ini fokus sepenuhnya untuk menghadapi Everton baru mereka memikirkan Los Blancos.
Di tengah pekan depan, Arsenal akan memainkan laga krusial. Mereka akan berhadapan dengan Real Madrid di ajang Liga Champions 2024/2025.
Laga ini bakal jadi ujian besar bagi The Gunners. Pasalnya Arsenal belum pernah memenangkan Liga Champions dan mereka ingin musim ini mereka bisa memutus penantian lama mereka tersebut.
Namun Arteta menyebut bahwa fokus Arsenal saat ini bukan memikirkan Real Madrid. Ia menyebut bahwa timnya harus fokus memberikan yang terbaik untuk menghadapi Everton.
Simak komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Bukan Laga Terbesar

Dalam konferensi persnya, Arteta menampik anggapan bahwa laga melawan Real Madrid adalah laga terpenting bagi timnya.
Ia menyebut bahwa Everton adalah laga terpenting bagi The Gunners saat ini dan mereka fokus sepenuhnya akan itu.
"Bagi kami, pertandingan terpenting adalah melawan Everton, dan persiapan terbaik bagi kami untuk menghadapi Real Madrid adalah dengan mengalahkan Everton," sambung Arteta.
Fokus di Depan Mata

Menurut Arteta, salah besar bagi Arsenal untuk berpikir terlalu jauh ke Real Madrid. Ia menyebut bahwa timnya harus fokus dengan apa yang ada di depan mata, yaitu Everton.
"Sepak bola adalah olahrayan yang emosional dan anda harus melakukan apa yang harus anda lakukan dan anda tidak boleh berpikir terlalu jauh ke depan," sambung Arteta.
"Kami tidak perlu memikirkan terlalu jauh hal-hal seperti jalannya kompetisi, level pertaminan, persiapan tim, itu terlalu berlebihan untuk dipikirkan. Anda tidak boleh membiarkan diri anda berpikir seperti itu," pungkasnya.
Modal Positif

Arsenal menghadapi Everton dengang mengantongi modal positif.
Mereka baru saja menang melawan 2-1 melawan Fulham di tengah pekan kemarin dan mereka siap untuk meraih kemenangan beruntun di laga ini.
Klasemen Premier League
(Arsenal FC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hugo Duro dan Definisi Mantan yang Menyakitkan bagi Real Madrid
Liga Spanyol 5 April 2025, 23:52
-
Man of the Match Real Madrid vs Valencia: Giorgi Mamardashvili
Liga Spanyol 5 April 2025, 23:32
-
Hasil Real Madrid vs Valencia: Skor 1-2
Liga Spanyol 5 April 2025, 22:48
-
Link Live Streaming Real Madrid vs Valencia - La Liga/Liga Spanyol
Liga Spanyol 5 April 2025, 18:15
-
Real Madrid Bakal Perpanjang Masa Bakti Antonio Rudiger?
Liga Spanyol 5 April 2025, 15:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Leeds vs Man Utd Hari Ini: Tayang di Mana, Main Jam Berapa?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:08
-
Prediksi Tottenham vs Sunderland 4 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 14:31
-
Leeds vs Man Utd: Setan Merah Menantang Kutukan di Elland Road
Liga Inggris 4 Januari 2026, 14:07
-
Espanyol vs Barcelona: Barca Menang Derby tapi Hansi Flick Tidak Happy
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 14:00
-
Prediksi Newcastle vs Crystal Palace 4 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43





















KOMENTAR