
Kemenangan 2-0 atas Hull City di Emirates Stadium, (5/12), membuat The Gunners masih kokoh sebagai penguasa Premier League sejauh ini dengan torehan 34 poin. Mereka berhasil menjaga jarak empat poin dari Chelsea di posisi dua.
Akan tetapi tim arahan Arsene Wenger tak boleh bersantai, terutama menghadapi pekan berat di akhir tahun. Pasalnya hingga akhir Desember mendatang, mereka sudah ditunggu empat lawan berat, yakni Everton, Manchester City, The Blues, West Ham dan Newcastle.
Arteta pun berharap timnya sanggup bertahan dari tekanan di beberapa laga mendatang. Namun demikian, ia tetap optimis dengan kepercayaan diri Arsenal yang tengah memuncak.
"Kepercayaan diri dan atmosfer sekarang berbeda dengan musim lalu, dan kami ingin mempertahankannya. Tidak masalah meski kami belum punya pengalaman memenangi titel," ujar pemain asal Spanyol itu.
"Selama anda punya kualitas, ambisi dan kebersamaan seperti ini, saya kira kami berada di posisi yang bagus. Selain itu, saya pikir periode Natal akan menjadi sangat penting." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lavezzi Isyaratkan Hengkang Dari PSG
Liga Eropa Lain 6 Desember 2013, 21:29
-
Arteta: Bendtner Penting Bagi Arsenal
Liga Inggris 6 Desember 2013, 15:32
-
Gilberto Silva Yakin Arsenal Akhiri Dahaga Gelar
Liga Inggris 6 Desember 2013, 14:07
-
Giggs: Gap Dengan Arsenal Bisa Dibabat Habis
Liga Inggris 6 Desember 2013, 13:11
-
Reina: Belum Waktunya Pikirkan Arsenal
Liga Champions 6 Desember 2013, 13:09
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR