Pemain Argentina itu masuk dalam daftar belanja Arsenal, Tottenham Hotspur dan Internazionale. Ada kemungkinan Ia akan meninggalkan Paris pada musim dingin ini.
"Saya tidak bisa menyembunyikan kepindahan saya Januari nanti. Serie A? Saya tidak tahu. Para pemain tidak pernah tau tentang masa depannya," ungkapnya pada Le Parisien.
Ezequiel Lavezzi bergabung ke PSG setelah dibeli dari Napoli seharga 26 juta euro pada musim panas 2012 lalu. Sejak saat itu nampaknya Ia kesulitan memberikan kontribusinya bagi di Parc des Princes.
Sejauh ini pun Ia baru mencetak empat gol dari 39 laga Ligue 1 bagi PSG. Situasi ini dimanfaatkan oleh sejumlah klub eropa untuk mengembalikan raihan golnya dengan merekrutnya pada Januari nanti.
(sn/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lavezzi Isyaratkan Hengkang Dari PSG
Liga Eropa Lain 6 Desember 2013, 21:29
-
Roma Pernah Tolak Pogba Secara Gratis?
Liga Italia 6 Desember 2013, 20:08
-
Thiago Silva Bangga Jadi Satu-satunya Bek di Nominasi Ballon d'Or
Liga Champions 6 Desember 2013, 19:49
-
Liga Champions 6 Desember 2013, 12:22

-
Highlights Ligue 1: Evian 2-0 PSG
Open Play 5 Desember 2013, 09:20
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR