Meski termasuk pemain senior di klub, Mikel sejauh ini belum bermain sekalipun untuk Chelsea musim ini, dan usai ia tak masuk skuat tim di EFL Cup, ia mengakui bahwa start musim ini sulit baginya.
"Saya tahu akan sulit bagi saya untuk kembali ke tim, karena saya absen di seluruh pra-musim. Manajer tentu sudah punya filosofinya dan ia membutuhkan waktu untuk melakukan berbagai hal sesuai dengan keinginannya," tutur Mikel pada Goal International.
"Itu akan sulit, namun itu adalah satu tantangan yang saya nantikan. Seperti semua orang, saya tidak lari dari tantangan."
"Sekarang saya sudah di Chelsea selama 11 tahun, di hari pertama saya terus berjuang untuk merebut tempat di tim inti dan saya masih melakukannya. Luar biasa bagaimana anda masih harus terus bertarung untuk itu dan saya berharap bisa segera kembali ke tim." [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer David Luiz Diklaim Hanya Timbulkan Masalah
Liga Inggris 21 September 2016, 22:44
-
Okazaki Tak Kecewa Dua Golnya Tak Mampu Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 21 September 2016, 21:52
-
Klopp Tak Terbuai Dengan Episode Positif Liverpool
Liga Inggris 21 September 2016, 21:47
-
Fabregas: Serasa Waktu Masih Berusia 16 Tahun
Liga Inggris 21 September 2016, 21:47
-
Fabregas: Lihatlah Permainan Saya Conte
Liga Inggris 21 September 2016, 20:33
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR