Pasukan Brendan Rogders berhasil mengemas kemenangan di pekan pertama Premier League setelah mengalahkan Stoke City dengan skor 1-0. Kemenangan The Reds ditentukan oleh tendangan jarak jauh Philippe Coutinho.
Milner tentu saja merasa sangat senang timnya berhasil mencuri tiga poin dari Britannia Stadium. Milner tidak peduli jika penampilan Liverpool saat ini masih belum meyakinkan. Bagi Milner kemenangan adalah segalanya.
"Semuanya selalu tentang hasil. Jika kami bermain jelek dan memenangkan setiap pertandingan musim ini maka semua orang akan senang," kata Milner.
Dengan kemenangan ini Liverpool menghuni peringkat lima di klasemen sementara Premier League. Selanjutnya Jordan Henderson dkk akan menghadapi Bournemouth di Anfield pada tanggal 18 Agustus.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aldridge: Lawan Walters Ujian Bagus Untuk Gomez
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 22:12
-
Aldridge Sangat Terkesan Dengan Talenta Joe Gomez
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 19:25
-
Ketimbang Bermain Bola, Balotelli Lebih Sering Bermain Twitter
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 19:23
-
Aldridge Pilih Clyne Sebagai Man of the Match Kontra Stoke
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 18:25
-
Aldridge: Hadirnya Benteke Untungkan Mignolet
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 17:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR