Semenjak didatangkan dari Real Madrid pada tahun 2013 silam, Mesut Ozil sudah menjadi pemain penting bagi Arsenal. Ia bahkan menjadi roh serangan The Gunners selama lima tahun belakangan.
Namun dua tahun terakhir performanya merosot baik di level klub maupun di level Timnas. Alhasil ia panen banyak kritikan, tertuama setelah tampil mengecewakan di Piala Dunia 2018.
Emery sendiri berjanji akan berusaha sekuat tenaga mengembalikan permainan Ozil. "Kami berada di sini untuk membantu setiap pemain," ujar Emery kepada Sky Sports. (sky/dub)
Pemain Penting

"Bagi kami, Mesut adalah pemain yang sangat penting. Namun kami di sini tidak hanya untuk membantunya, tetap juga membantu 25 pemain lainnya."
"Kami ingin membantunya untuk kembali bermain baik. Dia tidak mendapatkan hasil yang bagus di Timnas, dan saat ini dia sedang berlibut dan saya berharap dia bisa santai selama liburan dan kembali ke tim ini dengan mentalitas yang bagus."
Pendekatan Baru

"Saya ingin bekerja dengan dirinya [Ozil] dengan pendekatan yang baru dan juga ambisis baru untuk meningkatkan kualitasnya, karena semakin bagus permainannya maka performa tim ini akan semakin bagus."
"Saya rasa tahun lalu merupakan tahun yang sulit bukan hanya untuk Mesut tetapi juga untuk tim ini. Mereka finish di peringkat 6 Premier League, di mana itu bukan tempat yang seharusnya mereka berada." tandasnya.
Debut Berat

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Marcelo Brozovic Diminati Tim Inggris
Piala Dunia 15 Juli 2018, 01:40
-
Misi Pertama Unai Emery: Bangkitkan Mesut Ozil!
Liga Inggris 15 Juli 2018, 01:00
-
Dicoret Dari Skuat Pra Musim Barcelona, Andre Gomes Segera Pindah?
Piala Dunia 14 Juli 2018, 18:00
-
Bernd Leno Atau Petr Cech? Ini Kata Unai Emery
Liga Inggris 13 Juli 2018, 15:45
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR