The Gunners finish di peringkat dua di belakang The Foxes musim lalu.
Pada Arsenal Magazine, sang bek mengatakan: "Ada banyak orang mengatakan itu adalah salah satu kejutan terbesar di sejarah olahraga, bukan hanya sepakbola. Saya kira Leicester adalah klub yang memang layak menjadi juara."
"Mereka adalah tim paling konsisten di sepanjang musim. Dari laga perdana hingga terakhir, mereka tahu benar apa yang mereka lakukan. Di setiap pertandingan mereka selalu memainkan gaya yang sama. Semua pemain memberikan komitmen dan bekerja keras dari menit pertama hingga terakhir. Hal tersebut membuat mereka layak menang."
"Orang-orang di seluruh dunia terkejut. Tidak ada yang mengharap tim yang hampir degradasi musim lalu bisa memenangkan liga. Tidak ada yang menduga, bahkan dari fans Leicester sendiri. Namun itu menunjukkan bahwa jika anda bekerja keras, hal seperti ini bisa terjadi. Ini bagus untuk olahraga. Mungkin ini tidak bagus untuk kami, namun bagus untuk mereka yang menikmati dan menonton semuanya." [initial]
(ars/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mahrez Diklaim Akan Segara Jadi Milik Arsenal
Liga Inggris 28 Juli 2016, 23:12
-
Diminati MU dan Arsenal, Calhanoglu Tegaskan Bertahan di Leverkusen
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:51
-
Henry: Giroud Tidak Bisa Jadi Striker Tunggal
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:49
-
Monreal: Bellerin Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:26
-
Nacho: Arsenal Harus Lebih Konsisten
Liga Inggris 28 Juli 2016, 15:25
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR