Bola.net - - Alberto Moreno mengaku sangat senang melihat Philippe Coutinho tetap bertahan di Liverpool. Ia meyakini kalau hal tersebut merupakan kabar bagus buat semua orang di Liverpool.
Coutinho menjadi incaran Barcelona pada bursa transfer musim panas kemarin. Namun, The Reds enggan menjual bintang Brasil itu meski sang pemain sudah mengajukan permintaan transfer.
Kini Coutinho sudah kembali berlatih dengan rekan-rekan satu timnya di Liverpool. Moreno melihat kehadiran Coutinho di Anfield sangat penting.
Alberto Moreno
"Ini adalah berita bagus. Mempertahankan pemain seperti Coutinho menguntungkan semua orang, klub dan kota. Dia adalah salah satu pemain terbaik yang pernah bermain bersama saya," kata Moreno kepada Mundo Deportivo.
"Saya tidak ingin menceritakan detailnya [Coutinho gagal pindah ke Barcelona]. Dia adalah teman dekat saya dan dia menceritakan semuanya kepada saya, tapi lebih baik tanya langsung kepada orangnya."
Liverpool sendiri baru saja menelan kekalahan 0-5 saat berkunjung ke markas Manchester City. Dalam pertandingan tersebut, Sadio Mane mendapat kartu merah setelah menendang wajah kiper Ederson Moraes.
I already missed you bro @phil.coutinho 😁😁 Ya te echaba de menos hermano @phil.coutinho 😁😁
A post shared by Alberto Moreno (@amplfc18) on
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Konfirmasi Coutinho Siap untuk Laga Kontra Sevilla
Liga Champions 10 September 2017, 13:51
-
Moreno Senang Coutinho Tetap Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 10 September 2017, 06:30
-
Tendang Wajah Ederson, Mane Minta Maaf
Liga Inggris 10 September 2017, 06:00
-
Liga Inggris 10 September 2017, 02:15

-
Ini Alasan Klopp Ubah Komposisi Pertahanan Lawan City
Liga Inggris 10 September 2017, 02:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR