Pelatih Chelsea tersebut juga memberikan sedikit peringatan bahwa ia tidak akan segan-segan memberi ganjaran bagi mereka yang mempertanyakan metode atau caranya melatih.
"Bagi saya, kepemimpinan dan pemimpin adalah sesuatu yang lebih dari sekedar kualitas dan kompetensi, serta status. Bagi saya, pemimpin adalah seseorang yang berkata 'Ayo pergi' dan semua orang pergi. Dan mereka yang mengikuti anda, tidak berpikir dua kali," tutur Mourinho menurut laporan Daily Star.
"Jadi, mengenai situasi yang tengah saya alami, ketika saya meminta pemain untuk menjalankan satu taktik tertentu, saya ingin mereka bermain seperti itu. Tidak ada pertanyaan mengenai mengapa, atau 'apakah ia benar' atau 'apakah ia salah'. Jika saya berkata seperti itu, maka jadilah seperti itu," pungkasnya.
Mourinho belum lama ini banyak mendapat kritik terkait pola permainan ultra defensif yang ia terapkan di The Blues. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 8 Mei 2014, 22:47

-
Liga Spanyol 8 Mei 2014, 22:08

-
Chelsea Siapkan Opsi Barter Lukaku Dengan Barkley Atau Stones?
Liga Inggris 8 Mei 2014, 20:05
-
5 Pekerjaan Rumah Jose Mourinho
Editorial 8 Mei 2014, 19:19
-
Chelsea dan United Juga Kejar Pogba
Liga Champions 8 Mei 2014, 19:09
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR