"Fabregas adalah pemain yang dibutuhkan Chelsea. Bukan hanya karena kualitasnya, tetapi juga karena jiwa kompetitifnya. Dia berada di puncak kariernya. Dia mengenal Inggris dengan baik, dia paham betul Premier League, jadi dia tak akan butuh waktu lama untuk beradaptasi," terang Mourinho kepada ITV.
Mourinho mengatakan keyakinannya terhadap adaptasi Fabregas. Menurut perhitungan Mourinho, Fabregas hanya butuh beberapa pekan untuk bisa menyatu dengan skuat The Blues.
"Saya rasa dia adalah tipe pemain yang akan datang, berlatih dalam beberapa pekan dan akan siap membuktikan diri di Chelsea."
Fabregas memang sudah dipastikan akan bergabung dengan Chelsea. Harga Fabregas diperkirakan sebesar 33 juta pound. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa Ucapkan Salam Perpisahan Untuk Atleti
Liga Spanyol 20 Juni 2014, 18:08 -
6 'Murid' Premier League Yang Pernah Sakiti Inggris
Editorial 20 Juni 2014, 16:33 -
Vargas Dilepas Napoli, Arsenal dan Chelsea Siaga
Liga Inggris 20 Juni 2014, 15:05 -
Arsenal Bergerilya Dekati Ivanovic
Liga Inggris 20 Juni 2014, 14:41 -
Mourinho: Chelsea Butuh Fabregas
Liga Inggris 20 Juni 2014, 05:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR