Community Shield adalah laga yang mempertemukan juara Premier League melawan jawara FA Cup. Selama ini banyak yang menganggap Community Shield adalah pertandingan persahabatan yang berhadiah trofi.
Mou menyatakan bahwa Community Shield bukan laga persahabatan, tetapi juga tidak memiliki imbas penting dalam musim Chelsea. Mourinho memberikan bukti dengan melihat kembali hasil pertandingan musim lalu.
"Community Shield bukan pertandingan persahabatan, tetapi juga bukan bukti kekuatan untuk musim depan. Arsenal menjadi pemenang Community Shield musim lalu melawan Manchester City, namun mereka akhirnya juga finis di tempat ketiga. Ini bukan persahabatan, tapi tak ada hubungannya dengan musim depan," terang Mourinho kepada BT Sport.
Chelsea sebelumnya sudah menjalani beberapa pertandingan persahabatan dalam ajang International Champions Cup. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Jamin Remy Satu Tempat di Tim Utama Chelsea
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:26
-
Cahill: Aneh Rasanya Harus Melawan Cech
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:24
-
Cahill: Hasil Lawan Arsenal Tak Pengaruhi Chelsea Awali Musim
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:08
-
Duo Manchester Edan di Bursa Transfer, Chelsea Sulit Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 21:02
-
Zouma Optimis Chelsea Bisa Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 18:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR