Setan Merah melewati The Tigers pekan lalu, berkat gol telat Marcus Rashford. Di sepanjang pertandingan, United terus coba meruntuhkan tembok pertahanan Hull, namun tim asuhan Mike Phelan tampil ngotot.
Namun demikian, Rashford, yang masuk di 20 menit akhir laga, mampu mengubah jalannya pertandingan ketika ia bermain bersama Ibrahimovic di lini depan.
Usai laga, Mourinho mengatakan pada Sky Sports: "Sebuah senyuman besar dan pelukan sudah cukup! Marcus bekerja amat bagus dan ketika tim membutuhkan gol dan tengah kesulitan. Di Community Shield ketika skor imbang 1-1 dan hari ini ketika skor masih 0-0 dan ia memberikan kontribusi yang istimewa. Semua orang berbicara mengenai Ibra dan dirinya - mereka bisa bermain bersama, seperti yang terlihat hari ini."
"Saya kira dengan kerja lebih keras, ia bisa bermain dari satu sisi, namun anak ini adalah seorang striker dan ketika kami bermain dengannya dan Ibra bersama, ia memberikan masalah yang berbeda pada lawan. Kadang Ibra akan mundur karena ia senang bermain dengan bola di kakinya dan Marcus memilih keinginan untuk menyerang. Kami mencoba semuanya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: MU Tak Ingin Jual Marcos Rojo
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 23:54
-
Penyerang MU Ini Akan Lepas ke Hull City?
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 23:50
-
Sejak Dilatih Mourinho, Skuat MU Kian Pede
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 23:02
-
Dipuji Herrera Sebagai Bek Terbaik Dunia, Valencia Merendah
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 22:34
-
Ferdinand Mengaku Hampir Gabung Arsenal dari MU
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 22:31
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR