Bola.net - - Bos Manchester United, Jose Mourinho, mengindikasikan bahwa mereka sudah melakukan pendekatan pada bintang , Alexis Sanchez.
Manchester Evening News mengatakan Mourinho kembali ditanya soal striker Real Madrid, Alvaro Morata usai mereka menang 5-2 di laga uji coba melawan LA Galaxy.
Dan ketika Mourinho ditanya oleh jurnalis Spanyol apakah United coba mendekati Morata sebelumnya, ia menjawab dalam bahasa negeri matador: "Itu adalah pertanyaan untuk Florentino Perez. Saya tidak tahu jika soal Sanchez."
Alexis Sanchez
"Apa yang saya katakan sekarang adalah apa yang saya katakan sekarang. Klub memberikan label harga pada pemain, bukan mereka yang ingin membeli. Dia milik Madrid. Madrid sudah memutuskan dan kami tidak mencapai kesepakatan, sederhana saja."
"Dia adalah pemain yang saya promosikan ke tim utama. Saya menikmati permainannya di Juventus dan Madrid. Namun dia takkan berakhir bersama kami."
Menariknya, jurnalis Spanyol tersebut sama sekali tidak menyebut nama Sanchez, namun manajer Portugal tiba-tiba membahas soal striker Chile tersebut.
Sanchez sendiri tinggal menyisakan satu tahun dalam kontraknya di Arsenal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peluang MU Boyong Perisic Kian Terbuka
Liga Inggris 17 Juli 2017, 20:21
-
Uji Coba Berikutnya, MU Akan Ganti Taktik Lagi
Liga Inggris 17 Juli 2017, 19:54
-
Bale Sama Sekali Tidak Tahu Soal Ketertarikan MU
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 19:23
-
Disebut Diincar MU, Bale Tegaskan Hepi di Madrid
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 18:59
-
Liga Inggris 17 Juli 2017, 18:33

LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR