The Special One bahkan menganggap tim asuhan Gustavo Poyet akan bisa menang andai mereka mendapat kesempatan melalui set-piece di waktu sisa.
"Laga ini adalah tentang melakukan sesuatu yang dasar dan kami gagal untuk melakukan itu di dalam laga," jelasnya pada reporter, tak lama usai laga berakhir.
"Kami kurang begitu waspada di daerah pertahanan dan ketika terjadi set piece. Jadi seharusnya kami mampu menang, namun memilih untuk mengambil resiko hingga menit terakhir. Di enam menit tersisa, jika mereka (Sunderland) mendapat dua tendangan sudut, mereka bisa menang 5-4," tutup Mourinho.
Frank Lampard mencetak satu gol di laga tersebut. Raihan itu dilengkapi oleh brace Eden Hazard dan satu gol bunuh diri dari Phil Bardsley untuk membuat Chelsea menang dengan skor tipis 4-3. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Merasa Terhormat Diincar United dan Chelsea
Liga Inggris 5 Desember 2013, 18:55
-
Courtois: Kualitas Saya Diakui Para Pelatih di La Liga
Liga Spanyol 5 Desember 2013, 15:39
-
Mourinho Anggap Kans Juara United Sudah Tamat
Liga Inggris 5 Desember 2013, 14:30
-
12 Konflik Personal Terpanas di Era Premier League
Editorial 5 Desember 2013, 11:53
-
Poyet: Sunderland Dihancurkan Hazard Seorang
Liga Inggris 5 Desember 2013, 11:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR