Ada banyak pemain bintang dunia yang mengungkap bahwa mereka telah ikut memainkan game buatan Niantic tersebut, termasuk di antaranya Antoine Griezmann dan Pierre-Emerick Aubameyang.
Namun Mourinho dikabarkan sudah melarang para pemainnya untuk bermain game yang dimaksud, dua hari sebelum pertandingan, agar mereka bisa fokus.
"Jose senang punya hubungan bagus dengan para pemain dan staff, dan itu bagus untuk mereka. Ia ingin mereka semua tenang dan rileks sejenak dari permainan," sebuah sumber mengatakan pada Daily Star.
"Ia masih coba menyesuaikan diri di Old Trafford dan melakukan semuanya dengan hati-hati."
"Satu-satunya yang ia larang dari para pemain adalah kekhawatirannya mengenai Pokemon. Ia mengatakan bahwa 48 jam sebelum pertandingan, ia ingin para pemain meninggalkan itu dan konsentrasi pada taktik yang ia dan staff-nya susun sebelumnya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan ke MU, Agen Ungkap Jesus Menuju Manchester City
Liga Inggris 25 Juli 2016, 23:50
-
Pada Fans MU, Martial: Saya Bahagia Pakai Nomor 11
Liga Inggris 25 Juli 2016, 21:53
-
Carrick Sebut MU Masih Butuh Waktu
Liga Inggris 25 Juli 2016, 18:41
-
Bikin Derby Manchester Batal, Inilah Kerusakan Rumput Birds Nest Stadium
Liga Inggris 25 Juli 2016, 18:03
-
Demi Higuain, Juventus Segera Uangkan Lemina
Liga Italia 25 Juli 2016, 15:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR