Bola.net - - Jose Mourinho belum lama ini berbicara kembali soal pekerjaan yang pernah ia lakukan di Real Madrid.
Pria Portugal itu sukses memberikan gelar juara La Liga dan Copa del Rey pada tim ibu kota Spanyol. Ia juga beberapa kali terlibat bentrok dengan manajer Josep Guardiola, yang kala itu tengah dominan bersama .
Mourinho mengatakan bahwa kala itu rivalitasnya dengan Pep terasa begitu panas, karena ia sedang mengemban misi untuk membawa Madrid mengakhiri dominasi Barca.
Kedua manajer sendiri kini bertemu lagi di Premier League, di mana Guardiola sudah menangani City sejak musim panas lalu.
Jose Mourinho
"Saya kira cara kami berdua bersikap, hal tersebut juga memancing semuanya terjadi. Ada banyak orang berpikir salah, bahwa kami membawa situasi ini ke level personal. Namun kami selalu membantahnya," tutur Mourinho menurut Goal International.
"Itu hanya merupakan konsekuensi dari keberadaan anda di Barcelona dan Real Madrid, dalam periode spesifik di sejarah mereka."
"Barcelona saat itu ada di puncak. Real Madid tengah terpuruk dan mereka mencoba datang dan mengakhiri dominasi Barcelona."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ceballos: Gabung Madrid Mimpi Saya Sejak Kecil
Liga Spanyol 20 Juli 2017, 23:08 -
Real Madrid Pamerkan Ceballos di Bernabeu
Liga Spanyol 20 Juli 2017, 20:36 -
Liga Inggris 20 Juli 2017, 15:30
-
Azpilicueta dan Torres Yakinkan Morata Pilih Chelsea
Liga Inggris 20 Juli 2017, 15:23 -
Mourinho: Saya Ditugaskan Akhiri Dominasi Barca
Liga Inggris 20 Juli 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR