Bola.net - - Jose Mourinho mengatakan bahwa jeda Internasional datang di saat yang buruk, di kala Manchester United tengah dalam performa terbaik.
Setan Merah sukses mempertahankan performa mereka sejak jeda terakhir, dengan tidak terkalahkan di 10 pertandingan.
United meraih kemenangan di sembilan pertandingan tersebut, dan hanya Stoke City yang berhasil menahan laju Setan Merah.
Hasil imbang 2-2 di Britannia datang usai jeda Internasional terakhir, di mana ritme permainan tim terganggu usai banyak pemain mereka menempuh perjalanan jauh untuk membela tim nasional.
Mourinho mengaku khawatir jeda Internasional kali ini juga akan mempengaruhi momentum timnya.
Selebrasi pemain Manchester United.
"Saya tidak menyambut jeda kali ini, ini buruk," tutur bos United di Goal International.
"Kami menjalani jeda pertama dan dua hari setelah para pemain kembali, kami langsung bermain."
"Ini bukan situasi yang bagus untuk kami namun mengeluh takkan membantu. Kami harus menanti mereka dan berharap tidak akan ada banyak masalah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Alasan Mourinho Cadangkan Luke Shaw
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 23:49
-
MU Belum Jalani Tes Yang Sesungguhnya Musim Ini
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 22:53
-
Persaingan Martial dan Rashford Berefek Positif Bagi MU
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 20:54
-
Sang Ayah Sebut Nasib Blind di MU Tak Terlalu Buruk
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 14:50
-
Matic Prediksi Fellaini Akan Bersinar Musim Ini
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 14:28
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR