Mantan manajer Everton dan Manchester United menggantikan Sam Allardyce awal bulan ini, usai nama terakhir ditunjuk sebagai bos anyar Inggris.
Allardyce sukses membantu timnya lolos dari degradasi musim lalu, dan Moyes tidak ingin hal yang sama kembali terjadi. Namun menurut Lambert, akan sulit bagi sang manajer untuk mendatangkan pemain besar seperti Marouane Fellaini.
"Gaji, biaya transfer. Ini bukan ilmu yang sulit," tutur Lambert pada BBC.
"Saya kira rekrutmen David akan bagus, karena jika ia tidak bisa berbelanja pemain, maka ia akan mencari tahu apa lagi yang ada di luar sana, dan ia sudah lama bekerja di bidang ini untuk tahu bahwa ada banyak pemain bagus di Spanyol, Jerman, Italia, atau Inggris."
"Ia akan mendapati bursa yang bagus. Ia sudah membuktikan di Everton bahwa ia bisa mendatangkan beberapa pemain top. Jika saya benar, ia yang menemukan Cahill, yang menjadi pembelian bagus. Jadi, saya kira ia akan bisa menarik pemain yang tepat, jika tidak bisa mendatangkan pemain top." [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Konyol, Lingard Salah Twitt Laga Testimonial Rooney
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 23:31
-
Mourinho Ingin Beli Bek Seperti Nemanja Vidic
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 22:50
-
Pemain MU Akan Senang dengan Mourinho Seperti pada Ferguson
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 22:28
-
Ibrahimovic: Karir Rooney Fantastis
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:47
-
Marcos Rojo Tolak Tinggalkan MU untuk Pindah ke Klub Tiongkok
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:34
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR