Mantan manajer Manchester United, yang juga pernah menangani Real Sociedad dan kini tengah berada di , rupanya tak melepaskan pandangannya dari berita mengenai saga transfer Paul Pogba.
Pemain Prancis itu kabarnya akan ditebus oleh Manchester United dari dengan harga lebih dari 100 juta poundsterling dan memecahkan rekor transfer dunia.
"Saya ingat tahun lalu di akhir pekerjaan saya di Spanyol, saya melakukan perjalanan ke Prancis untuk melihat beberapa pertandingan," tutur Moyes pada ESPN.
"Saya menemui banyak direktur olahraga dan mereka melihat klub Inggris datang dengan uang mereka."
Moyes percaya bahwa tingginya harga pemain tak terlepas dari pengaruh nilai hak siar Premier League yang semakin tinggi.
"Harga para pemain semakin meningkat dengan adanya uang ekstra. Dan kini tiba-tiba sulit untuk menilai seorang pemain, di mana sebenarnya ia berharga." [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Juve Rela Jika Pogba Pindah ke MU
Liga Italia 2 Agustus 2016, 22:55
-
Japp Stam: Melatih MU Bukan Hal Mudah bagi Mourinho
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:33
-
Saingan MU Kejar Lassana Diarra Kian Banyak
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:50
-
Vidic: Saya Hampir Gabung Liverpool
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:39
-
Takdir Schweinsteiger Balik ke Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 2 Agustus 2016, 18:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR