Pogba pernah dilepas MU pada tahun 2012 ke Juventus dengan gratis. Kini gelandang 23 tahun tersebut menjadi pemain yang menjadi incaran banyak klub di Eropa termasuk MU karena penampilannya yang bagus bersama Bianconeri.
United sendiri dikabarkan siap memulangkan Pogba ke Old Trafford dengan harga 100 juta pounds pada musim panas ini yang akan menjadi transfer termahal di dunia.
Menurut mantan pemain Prancis yang pernah menjuarai Piala Dunia pada tahun 1998 dan Euro 2000, Petit, rencana MU tersebut merupakan hal yang kurang tepat. Dengan dana 100 juta pounds, menurut Petit lebih baik MU membeli pemain Barcelona Luis Suarez.
"Pikirkan apa yang bisa Anda lakukan dengan 100 juta pounds. Bayangkan Anda memberikan mobil terbaik Anda pada orang lain, setelah dua tahun, Anda merindukan dan menginginkannya kembali. Apakah Anda senang? Itu adalah menghamburkan uang. 100 juta pounds, menurut saya lebih baik beli [Luis] Suarez," terang Petit pada Yahoo Sport UK.
"Pogba punya masa depan cerah, tapi ini terlalu terburu-buru. Saya tak senang dengan situasinya sejauh ini. Kita sering menganggapnya pemain bintang, tapi menurut saya tidak," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prancis Gagal Juara, Lloris Enggan Kritik Pogba
Commercial 12 Juli 2016, 22:34
-
Petit: Jika Real Madrid Ingin Pogba Pasti Menang Bersaing
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 22:21
-
MU Beli Pogba 100 Juta adalah Menghamburkan Uang
Liga Inggris 12 Juli 2016, 21:15
-
Idolakan Zidane, Pjanic Pakai Nomor 5 di Juventus
Liga Italia 12 Juli 2016, 21:02
-
Pjanic Nantikan Siulan Fans AS Roma di Olimpico
Liga Italia 12 Juli 2016, 20:59
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR