Bola.net - - AC Milan mendapatkan pesaing serius dalam perburuan Andrea Belotti setelah Manchester United disebut juga berminat memakai jasanya musim depan.
Belotti jadi salah satu komoditas transfer yang cukup hot pada musim panas ini. Semua itu tidak lepas dari aksinya yang buas bersama dengan Torino, di mana ia sukses mencetak 26 gol pada musim 2016-17 lalu.
Milan kemudian disebut ikut memburu servis pemain berusia 23 tahun tersebut. Mereka juga disebut telah melepas penawaran namun ditolak oleh pihak Torino.
Kemudian, muncul kabar bahwa Setan Merah kemudian mengajukan penawaran sebesar 60 juta Euro pada Il Toro. Namun tawaran itu ditolak karena memang klausul Belotti mencapai 100 juta Euro.
Akan tetapi, Tuttosport menambahkan bahwa MU tidak akan menyerah begitu saja. Mereka masih akan memburu Belotti, namun kali ini dengan bantuan super agen, Jorge Mendes.
Jorge Mendes
Kabarnya Mendes akan tiba di Milan pekan ini. Nantinya agen yang jadi agen bagi Cristiano Ronaldo itu akan berperan sebagai perantara antara Torino dengan United.
Media Italia itu mengabarkan, Presiden Torino masih akan bersikukuh mematok harga 100 juta Euro. Namun kesepakatan bisa saja tercapai dengan harga lebih murah, namun diganti dengan berbagai bonus yang jumlahnya akhirnya nanti tetap mencapai 100 juta.
Gosip Transfer Lainnya:
- Milan Masih Optimis Bisa Dapatkan Servis Biglia
- N'Zonzi Masuk Dalam Bidikan Juventus
- Darmian Tutup Mulut Soal Rumor Transfer ke Milan
- Hazard Cedera, Chelsea Minati Mahrez
- Otamendi Berhasrat Bela Madrid
- Rooney Tak Bersedia Terima Gaji Kecil di Everton
- Agen Diego Costa Temui AC Milan
- Ronaldo Buka Peluang Tinggalkan Madrid
- Bintang Brasil Ini Dambakan Gabung MU
- Resmi, Carrizo Dari Inter ke Monterrey
- Agen Dybala Buka Suara Soal Rumor ke MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Coba Telikung Milan Dalam Perburuan Belotti
Liga Inggris 8 Juni 2017, 22:24
-
Pogba Anggap Musim Pertamanya di MU Berjalan Bagus
Liga Inggris 8 Juni 2017, 20:50
-
Dukungan Mourinho Kuatkan Pogba di MU
Liga Inggris 8 Juni 2017, 20:18
-
Pogba: Mourinho Pantas Dipanggil The Special One
Liga Inggris 8 Juni 2017, 19:50
-
Darmian Tutup Mulut Soal Rumor Transfer ke Milan
Liga Inggris 8 Juni 2017, 17:44
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR