Bola.net - - Antonio Conte menegaskan dirinya akan fokus pada performa , alih-alih memperhatikan penampilan para rival.
Chelsea hanya mampu bermain imbang 0-0 ketika menjamu Arsenal di Stamford Bridge pekan lalu.
Hasil tersebut membuat sang juara bertahan kini tertinggal dari Manchester City dan Manchester United, yang menguasai klasemen Liga Primer setelah lima pertandingan.
Namun Conte memilih cuek menanggapi performa apik dua tim rivalnya itu.
Antonio Conte
"Cara terbaik adalah melihat diri kami sendiri. Kami harus terus solid dan memperbaiki diri," tutur Conte di Goal International.
"Anda semua tahu betapa sulitnya liga ini. Tentunya, kami akan berjuang hingga akhir dan saya kira kami punya tim yang bagus dan kami ingin terus berjuang di semua kompetisi. Hanya ada satu tim yang akan menjadi juara, namun anda harus berusaha maksimal."
"Anda tahu, di Inggris ada enam tim top. Dua klub Manchester termasuk di dalamnya. Wajar saja jika United dan City tampil kompetitif dan bersaing memperebutkan gelar juara."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Masih Simpan Keraguan Terhadap Lukaku
Liga Inggris 20 September 2017, 23:27
-
Pujian Legenda Arsenal Untuk Aaron Ramsey
Liga Inggris 20 September 2017, 22:54
-
Wright Dorong Wenger Terus Main Tanpa Sanchez dan Ozil
Liga Inggris 20 September 2017, 22:29
-
Pujian Besar Conte Untuk Ethan Ampadu
Liga Inggris 20 September 2017, 14:45
-
Yorke Prediksi 3 Tim Ini Jadi Kandidat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 20 September 2017, 14:44
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR