Bola.net - - Legenda Manchester United, Bryan Robson menyarankan kepada manajer Jose Mourinho untuk menggaet pemain cerdas jika ingin menjadi penantang gelar Premier League musim depan.
United kini selangkah lagi bakal menggaet bek Victor Lindelof dari Benfica usai menyepakati banderol senilai 35 juta euro yang bisa meningkat hingga 45 juta euro.
Tak hanya itu, Setan Merah digosipkan makin dekat untuk mendapatkan tanda tangan bomber Real Madrid, Alvaro Morata dan sayap Inter Milan, Ivan Perisic.
"Kami adalah tim yang susah dikalahkan sekarang dan apa yang bisa Anda lalukan, jika Anda mempertahankan cara itu untuk sulit dikalahkan, adalah dengan menambah beberapa pemain cerdas ke dalam skuat," ujar Robson di laman resmi klub.
"Hasilnya, Anda akan lebih sering memenangi pertandingan dibanding imbang. Jadi saya bisa melihat kita akan memperebutkan gelar juara musim depan," lanjutnya.
Musim lalu meski sukses meraih gelar EFL Cup dan Liga Europa, United hanya bisa finis di peringkat enam di liga, terpaut 24 poin di belakang sang juara, Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'MU Harus Gaet Pemain Cerdas Jika Ingin Juara'
Liga Inggris 11 Juni 2017, 20:48
-
Kiper MU Jadi Rebutan Tiga Raksasa Portugal
Liga Inggris 11 Juni 2017, 19:21
-
Gerrard Sarankan Timnas Inggris Bawa Rooney ke Piala Dunia 2018
Piala Dunia 11 Juni 2017, 13:01
-
Ibrahimovic Reuni Bersama Mancini di Zenit?
Liga Eropa Lain 11 Juni 2017, 11:41
-
Ibrahimovic Masih Kuat Main Dua Tahun Lagi
Liga Inggris 11 Juni 2017, 08:57
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR