
Bola.net - Raksasa Premier League, Manchester United diklaim merasa kecewa dengan fakta bahwa obrolan CEO Richard Arnold dengan beberapa fans ternyata secara diam-diam direkam dan tersebar di media sosial.
Seperti diberitakan sebelumnya, beberapa fans Manchester United mendatangani rumahnya untuk bermaksud melakukan protes atas kepemilikan klub oleh Keluarga Glazer.
Secara mengejutkan, Arnold justru mengajak sejumlah fans Manchester United tersebut untuk bertemu dan mengobrol di bar dekat rumahnya. Mereka pun berbincang mengenai banyak hal.
Kekecewaan Manchester United

Ternyata, salah seorang fans secara diam-diam merekam perbincangan mereka dengan Arnold. Ia pun kemudian membagikan video rekaman tersebut di media sosial.
Seperti dilansir Daily Mail, Manchester United kabarnya kecewa dengan perilaku fans mereka tersebut. Setan Merah merasa seharusnya obrolan itu tak perlu sampai menyebar di media sosial.
"Richard mendengar sekelompok penggemar berkumpul di sebuah pub di dekat rumahnya," ujar juru bicara Manchester United.
"Dia mendengarkan pandangan mereka dan menjelaskan apa yang klub lakukan untuk memberikan kesuksesan di lapangan, meningkatkan stadion, dan memperkuat keterlibatan dengan penggemar."
Topik Bahasan

Salah satu topik yang dibahas pada pertemuan itu adalah mengenai dana transfer. Arnold menyebut bahwa rumor klubnya tak menyiapkan uang transfer tidaklah benar.
Arnold menyebut bahwa manajemen sejak awal berkomitmen untuk membantu Erik ten Hag. Mereka menyediakan dana transfer sekitar 200 juta poundsterling untuk dibelanjakan sang manajer di musim panas ini.
Saat ini John Murtough sedang bekerja keras untuk mengamankan target yang diinginkan Ten Hag. Salah satu nama yang dikonfirmasi Arnold sedang dikejar United adalah Frenkie de Jong.
Klasemen Premier League 2021/22
Sumber: Daily Mail
Jangan Lewatkan!
- Legenda Liverpool Kecam Fans MU yang Diam-Diam Rekam Obrolan dengan CEO Richard Arnold
- Jadwal Lengkap Premier League 2022/2023 di SCTV dan Vidio
- Transfer Frenkie de Jong ke MU: Erik ten Hag Ngebet, Manajemen Tak Terlalu Yakin
- Kabar Buruk MU! Christian Eriksen Masih Ingin Bermain untuk Klub London
- Erik ten Hag Bakal Berlakukan Aturan Ketat, Legenda MU: Hati-Hati, Anda Bukan Sir Alex Ferguson!
- Steve McClaren, Sosok yang Akan Meringankan Beban Berat Erik ten Hag di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wadaw, Real Madrid Coba Bajak Alejandro Garnacho dari Manchester United
Liga Inggris 20 Juni 2022, 21:34
-
Belum Menyerah, Eric Bailly Coba Rebut Hati Erik Ten Hag di Pra Musim
Liga Inggris 20 Juni 2022, 21:17
-
Tottenham Mundur, Christian Eriksen Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Juni 2022, 19:37
-
Ditolak Timber, Manchester United Kebut Transfer Pau Torres
Liga Inggris 20 Juni 2022, 19:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR