Bola.net - - Raksasa Premier League, Manchester United dikabarkan tengah mengalami kesulitan dalam usaha mereka mempertahankan gelandang Marouane Fellaini.
Dilansir Sky Sports, pembicaraan kontrak baru antara kubu United dan Fellaini sudah dilakukan sejak musim lalu, akan tetapi hingga kini tak kemajuan berarti yang dibuat.
September kemarin kubu Setan Merah sudah menawarkan proposal perpanjangan kontrak baru kepada Fellaini, akan tetapi gelandang internasional Belgia itu menolak tawaran tersebut.
United sendiri hingga kini masih berharap mereka bisa segera mencapai kesepakatan dengan Fellaini karena manajer Jose Mourinho masih menginginkan kehadiran eks pemain Everton itu di timnya.
Kontrak Fellaini bersama United akan berakhir pada penghujung musim nanti. Hal ini membuat Fellaini bisa menjalin kesepakatan pra-kontrak dengan klub lain mulai Januari nanti.
United sendiri masih belum ingin menjual Fellaini pada jendela transfer tengah musim nanti dan lebih baik kehilangan Fellaini secara gratis pada musim panas tahun depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benfica Buka Pintu Bagi MU Untuk Boyong Grimaldo
Liga Inggris 16 November 2017, 21:54 -
Mourinho Ragu Klub Inggris Bisa Sukses di Liga Champions
Liga Champions 16 November 2017, 18:37 -
Mourinho Tegaskan Ibrahimovic Come Back Tahun 2017
Liga Inggris 16 November 2017, 18:01 -
Chelsea Akan Saingi MU untuk Gareth Bale
Liga Spanyol 16 November 2017, 15:00 -
Lacazette Sanjung Kualitas Anthony Martial
Liga Inggris 16 November 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR