Bola.net - - dikabarkan berencana menghadirkan pemain , Lucas Moura, begitu bursa transfer Januari dibuka tahun depan.
Laporan yang diturunkan oleh Le 10 Sport mengungkap bahwa Lucas bakal diplot untuk menggantikan posisi di tim asuhan Antonio Conte.
Manajemen The Blues berniat melepas Willian ke Tiongkok dengan kesepakatan bernilai masif di Tahun Baru dan menggantikannya dengan Lucas, yang bisa didapatkan dengan harga relatif murah.
PSG sendiri bersedia menjual pemain Brasil dengan harga kurang dari 30 juta euro.
Lucas Moura
Tim Paris memang tengah diwajibkan menjual beberapa pemain mereka di bursa tengah musim, demi menghindari hukuman Financial Fair Play UEFA.
Dalam kasus Willian, sang gelandang sudah kehilangan statusnya sebagai jaminan starter musim ini dan manajer Antonio Conte dikabarkan siap menjualnya di Januari mendatang.
Chelsea tengah duduk di posisi empat klasemen sementara Premier League, tertinggal sembilan poin dari pemuncak Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Diminta Bangkitkan Kembali Gli Azzurri
Piala Dunia 15 November 2017, 19:23
-
5 Mantan Pemain Chelsea Yang Bersinar di Tempat Lain
Editorial 15 November 2017, 14:47
-
Abramovich Hobi Pecat Pelatih Chelsea, Ini Kata Drogba
Liga Inggris 15 November 2017, 13:50
-
Ini Dia Rencana Chelsea untuk Willian di Januari
Liga Inggris 15 November 2017, 13:00
-
Drogba Kirim Peringatan untuk Conte
Liga Inggris 15 November 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR