Sebagaimana diketahui, urusan mencetak gol merupakan salah satu masalah terbesar United musim ini. Klub hanya punya Wayne Rooney dan Anthony Martial untuk mengisi lini depan, dan mereka sempat mengalami paceklik kemenangan di delapan pertandingan, sebelum menang 2-1 atas Swansea pekan lalu.
Kehadiran Aubameyang diklaim akan bisa mengatasi masalah tersebut, mengingat pemain kelahiran Gabon kini menjadi salah satu kandidat kuat untuk memenangkan trofi Sepatu Emas. Betapa tidak, dari 23 penampilannya musim ini, sang pemain sudah membuat tak kurang dari 24 gol.
Selain United, Aubameyang juga sebelumnya sempat dikaitkan dengan Liverpool dan Arsenal.
Dortmund sendiri bukannya tak ingin melepas striker tajamnya, namun mereka hanya akan melakukannya jika ada tawaran yang cukup menggiurkan datang.
Hal ini dikonfirmasi oleh direktur Dortmund, Hans-Joachim Watzke, yang mengatakan: "Kami tidak pernah tergantung pada satu pemain tertentu. Kami tidak tergantung pada siapapun." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 5 Januari 2016, 21:30

-
Guardiola Buka Peluang untuk MU, City, atau Chelsea
Liga Inggris 5 Januari 2016, 19:55
-
Sergio Ramos di Balik Gemilangnya Smalling
Liga Inggris 5 Januari 2016, 19:46
-
Wayne Rooney Pemain Terbaik Inggris Versi FA
Liga Inggris 5 Januari 2016, 19:37
-
Will Keane Kembali untuk Tim Utama MU
Liga Inggris 5 Januari 2016, 19:16
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR