Bola.net - - Manchester United dikabarkan akan menghabiskan dana sekitar 45 juta pounds untuk mendatangkan dua pemain belakang pada bursa transfer bulan Januari ini. Dua pemain incaran yang dimaksud adalah Victor Lindelof dan Jose Fonte.
Seperti dilaporkan Daily Express, MU membutuhkan dua pemain belakang agar klub bermarkas di Old Trafford tersebut bisa lolos ke Liga Champions musim depan. Dan dua pemain yang disebut di atas dipercaya akan kian mengokohkan barisan pertahanan MU yang saat ini masih tertahan di peringkat enam klasemen Premier League.
Untuk mendapatkan Lindelof, MU disebut telah menyepakati harga senilai 38 juta pounds. Kedatangan pemain asal Swiss tersebut dipercaya akan terjadi dalam waktu dekat setelah Benfica menyelesaikan pembagian pendapatan dengan mantan klub Lindelof, Vasteras, yang meminta jatah 20 persen dari penjualan.
Jose Mourinho juga tertarik mendapatkan jasa pemain Portugal, Fonte. Pemain Southampton yang tahun lalu mengantarkan timnas menjadi juara Euro disebut ingin meninggalkan Soton untuk gabung dengan MU.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diambang Jumpa Liverpool, MU Tetap Serius Lawan Hull City
Liga Inggris 8 Januari 2017, 23:45
-
Pogba dan Ibrahimovic Disiapkan Lawan Hull City
Liga Inggris 8 Januari 2017, 22:42
-
Meski Pernah Jadi Korban Penggusuran, Stam Tak Sakit Hati Pada Ferguson
Liga Inggris 8 Januari 2017, 22:30
-
Pemain Reading 'Tolak' Tukar Jersey Bersejarah Rooney
Liga Inggris 8 Januari 2017, 20:16
-
Gaji Lindelof Naik Berlipat ketika Gabung MU
Liga Inggris 8 Januari 2017, 20:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR