MU mulai dikaitkan dengan Ramos sudah sejak musim panas tahun lalu ketika Louis van Gaal masih menjadi pelatih di Old Trafford. Namun rencana tersebut tak terwujud hingga pelatih asal Belanda tersebut dipecat pada bulan Mei lalu.
Jose Mourinho kemudian ditunjuk sebagai pelatih pasukan Setan Merah. Menurut Calciomercato, pelatih asal Portugal tersebut siap menggaet mantan pemainnya di Real Madrid tersebut dengan harga 42 juta pounds.
Jika proses transfer ini benar terjadi, maka Ramos akan menjadi bek termahal di dunia ketiga dalam sejarah setelah David Luiz dan John Stones.
Namun demikian, rencana ini dipercaya sulit. Pasalnya, Ramos tampak nyaman bersama Los Blancos. Sebagai kapten, pemain 30 tahun tersebut tengah mengincar juara Liga Champions ketiga kalinya musim ini. [initial]
Baca Juga:
- Pemain Muda MU Ini Siap Susul Kesuksesan Rashford dan Lingard
- Cedera Ligamen, Harry Kane Menepi Dua Bulan
- Jalan MU Dapatkan Griezmann Terbuka Lebar
- Agen: Chelsea dan Duo Manchester Tertarik pada Manolas
- Guardiola Tak Mainkan Toure Lagi kecuali Ada Permintaan Maaf
- Yaya Toure Akhiri 14 Tahun Pengabdian Untuk Pantai Gading
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Neymar Bukan Provokator!
Liga Spanyol 20 September 2016, 22:39
-
MU Siap Jadikan Ramos Bek Termahal Ketiga
Liga Inggris 20 September 2016, 22:22
-
Daftar 19 Pemain Real Madrid Saat Jumpa Villarreal
Liga Spanyol 20 September 2016, 21:08
-
Zidane: Bale dan Ronaldo Siap Lawan Villarreal
Liga Spanyol 20 September 2016, 20:35
-
Pepe Absen, Real Madrid Tetap Tak Krisis Bek
Liga Spanyol 20 September 2016, 19:43
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR