Bola.net - - Pemain belakang Arsenal, Skhodran Mustafi mengatakan bahwa kemenangan atas Sunderland ini sangat penting, meskipun mereka sempat memiliki kesulitan.
Di babak pertama, Arsenal memang dibuat kesulitan menembus pertahanan Sunderland, bukan itu saja, performa kiper mereka Jordan Pickford juga sangat luar biasa menghalau setiap serangan The Gunners.
Namun penantian mereka akhirnya berbuah di paruh kedua. Adalah Alexis Sanchez yang memecah kebuntuan di menit ke-72 sebelum menggandakannya pada menit ke-81 untuk memastikan tiga poin bagi tuan rumah.
"Kami tahu kami harus memenangkan pertandingan, ini di kandang dan kami telah memiliki rentetan hasil bagus akhir-akhir ini dan kami ingin tetap melangkah," ujarnya.
"Ini tak mudah, bahkan meskipun kita tahu Sunderland sudah terdegradasi, tapi anda harus memainkan permainan ini. Ini tak mudah saat anda bermain setiap tiga hari, anda akan lelah," sambungnya.
"Kami memiliki banyak peluang dan kami membuat ini sedikit lebih sulit daripada seharusnya, tapi kami telah mendapatkan tiga poin penting pada akhirnya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Formasi Baru Arsenal Buat Ozil Terkekang
Liga Inggris 17 Mei 2017, 19:35
-
Aaron Ramsey Tak Alami Cedera Serius
Liga Inggris 17 Mei 2017, 15:50
-
Kesabaran dan Konsentrasi Kunci Kemenangan Arsenal
Liga Inggris 17 Mei 2017, 15:45
-
Ospina: Saya Ingin Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 17 Mei 2017, 15:40
-
Mustafi: Tiga Poin Penting Arsenal
Liga Inggris 17 Mei 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR