Setan Merah sejatinya sudah bersedia melepas Nani setelah ia tak jadi pilihan utama Sir Alex Ferguson. Namun direktur Zenit, Maxim Mitrofanov mengatakan jika kesepakatan personal dengan winger berusia 25 tahun itu tak pernah mendekati kata mufakat.
Keberhasilan Zenit mendatangkan Hulk dari Porto dengan deal besar sudah menjadi topik pembicaraan dunia sepak bola Eropa belakangan ini. Dan Zenit menyebut Nani meminta gaji lebih besar dari penyerang Brasil itu.
"Jika Hulk meminta 8 hingga 10 juta euro per tahun, kondisi itu bisa diterima oleh Zenit. Transfer Nani gagal sebagian besar karena alasan itu, karena ia meminta gaji luar biasa besar dan kami tak bisa membayarnya," ucap Mitrofanov.
Zenit juga menyebut mereka tak kecewa gagal mendapatkan Nani karena pemain Portugal itu bukan target utama mereka. Mereka lebih memprioritaskan perburuan Hulk dan Axel Witsel. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Operasi, Bek MU Phil Jones Bakal Absen 2 Bulan
Liga Inggris 8 September 2012, 20:30
-
Rooney Targetkan Pulih Akhir Bulan
Liga Inggris 8 September 2012, 18:30
-
Nani Minta Gaji Selangit, Zenit Mundur
Liga Inggris 8 September 2012, 17:35
-
Kenapa Ferguson Temui Guardiola di New York?
Liga Inggris 8 September 2012, 17:09
-
Kagawa Kecewa Tak Tampil Maksimal di Timnas
Piala Dunia 8 September 2012, 16:30
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR