
Bola.net - Klub Serie A, Napoli belum menyerah untuk mendatangkan jasa Alejandro Garnacho. Tim asal Naples itu dilaporkan akan segera menego Manchester United lagi untuk transfer sang winger.
Napoli saat ini lagi kekurangan tenaga di sektor sayap mereka. Ini disebabkan Khvicha Kvaratskhelia sudah bergabung dengan klub tajir Prancis, PSG.
Napoli sudah menemukan calon pengganti Kvara. Mereka ingin mendatangkan Alejandro Garnacho dari Manchester United untuk memperkuat sektor sayap mereka.
Dilansir Corriere Dello Sport, Napoli benar-benar serius ingin mendatangkan sang winger. Mereka akan mencoba untuk menuntaskan transfer sang winger dalam waktu dekat ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Adakan Pertemuan

Menurut laporan tersebut, manajemen Napoli akan segera bergerak untuk mengamankan jasa Garnacho.
Direktur mereka, Giovanni Manna telah menjadwalkan pertemuan dengan manajemen MU. Pertemuan ini akan membahas transfer Garnacho.
Pihak Napoli dilaporkan akan berjuang meyakinkan MU untuk melepaskan sang winger ke tim mereka.
Naikkan Tawaran

Menurut laporan tersebut, Napoli kini siap menaikkan tawaran mereka untuk transfer Garnacho.
Awalnya mereka mengajukan tawaran senilai 45 juta Euro ke MU. Namun tawaran itu ditolak mentah-mentah oleh pihak Setan Merah.
Akhirnya Napoli dikabarkan bersedia menaikkan tawaran mereka menjadi 60 juta Euro. Mereka berharap MU mau melepaskan sang winger sebelum bursa transfer ditutup.
Bakal Ditolak?

Tawaran baru Napoli ini kemungkinan besar akan ditolak oleh MU. Karena nilai ini masih di bawah keinginan Setan Merah.
MU dilaporkan hanya mau melepas Garnacho di kisaran 70 juta Euro, sehingga Napoli perlu menaikkan tawaran mereka lagi.
Klasemen Premier League
(Corriere Dello Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Januari 2025
Liga Inggris 20 Januari 2025, 22:53
-
Setelah Antony, Fabrizio Romano Sebut Pemain Ini Berpotensi Tinggalkan MU
Liga Inggris 20 Januari 2025, 20:38
-
Gagal Dapatkan Marcus Rashford, AC Milan Coba Incar Dua Pemain MU Ini
Liga Inggris 20 Januari 2025, 20:18
-
Ditinggal Antony, MU Kebut Transfer Bintang Lecce Ini
Liga Inggris 20 Januari 2025, 20:08
-
Rasa Bersalah Hantui Amorim Usai Man United Dipermalukan Brighton
Liga Inggris 20 Januari 2025, 19:41
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR