
Striker internasional Denmark tersebut bergabung dengan akademi The Gunners pada usia 16 tahun. Setahun kemudian ia berhasil menembus skuad utama Arsene Wenger, kendati sempat dipinjamkan ke Birmingham City.
Sejak saat itu, Bendtner mengalami banyak pasang-surut dengan kariernya di Arsenal. Musim terbaiknya terjadi di tahun 2008/09, dengan mengemas sembilan gol dari 17 penampilannya.
Setelah juga sempat dipinjamkan untuk Sunderland dan bersama Juventus musim lalu, kini Bendtner siap menemukan sendiri masa depannya, tanpa status sebagai pinjaman dari klub Meriam London.
"Saya sedang berdiskusi dengan lima hingga enam klub saat ini terkait kemungkinan transfer permanen. Segala hal dengan Arsenal sudah mencapai kesepakatan, dan saya akan memutuskan klub yang akan saya perkuat dalam dua pekan ke depan," ujar Bendtner. [initial] (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Barca Adalah Rumah Saya
Liga Spanyol 11 Juni 2013, 18:30
-
Dzeko Picu Terjadinya Derby London di Bursa Transfer
Liga Inggris 11 Juni 2013, 17:45
-
Gazidis: Wenger Tak Perlu Takut Lagi Beli Pemain Mahal
Liga Inggris 11 Juni 2013, 17:13
-
Lima Talenta Serie A Yang Pantas Dilirik Arsenal
Editorial 11 Juni 2013, 16:50
-
Legenda Arsenal Tak Bisa Lupakan Tur ke Indonesia
Bola Indonesia 11 Juni 2013, 14:45
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR