
Kedatangan kembali Jose Mourinho ke Stamford Bridge tak serta merta memberi garansi untuk Terry masuk skuad utama The Blues. Bahkan Mourinho sendiri mengutarakan hal tersebut pada saat resmi diumumkan sebagai manajer Chelsea.
Terry sendiri berniat membahas masa depannya dengan Mourinho, namun menurut The Daily Star pelatih asal Portugal itu tak bakal memberinya kesempatan tersebut hingga Juli nanti.
Kondisi tersebut siap dimanfaatkan Galatasaray dan AS Monaco yang menawarkan jaminan posisi utama di luar Inggris. Kedua tim tersebut bahkan disebut sudah meminta informasi soal harga yang dipatok Chelsea untuk servis Terry. [initial]
Baca Juga: (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Draxler Impikan Barca, Madrid, Chelsea, dan United
Liga Champions 12 Juni 2013, 21:21
-
Perez: Ancelotti Mengenal Karakter Real Madrid
Liga Champions 12 Juni 2013, 19:32
-
Courtois: Mourinho Ingin Saya ke Chelsea
Liga Inggris 12 Juni 2013, 18:36
-
Schurrle Tak Kunjung Datang, Chelsea Incar Draxler
Liga Inggris 12 Juni 2013, 18:15
-
Mourinho Puji Keputusan Man United Pilih Moyes
Liga Inggris 12 Juni 2013, 17:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR