Bola.net - - Samir Nasri mengungkap bahwa ia sempat terlibat adu argumen dengan manajernya di Manchester City, Josep Guardiola, terkait keputusannya untuk pergi dari klub di musim panas.
Eks Arsenal itu merasa bahwa ia tidak akan mendapat banyak kesempatan bermain dari Guardiola jika terus bertahan di Etihad musim ini. Ia lantas memutuskan hengkang, meski hanya untuk sementara, dengan menerima tawaran bermain sebagai pemain pinjaman di .
Dan ternyata, proses kepindahan itu tidak berjalan mulus. Sang pemain mengaku bahwa Guardiola sempat membujuknya untuk bertahan, mengingat ia tidak suka jika Nasri pindah hanya untuk bermain di klub sekelas Sevilla.
"Guardiola bilang kondisi saya amat buruk (di musim panas-red), dia mengatakan itu beberapa kali dan bahkan benar-benar menendang saya. Saya memang sedikit kurang bugar. Tidak seperti yang mereka katakan, namun memang kelebihan beberapa kilo. Bagi Guardiola, kelebihan 2,5 kilo dan anda tidak akan berlatih di tim," tutur Nasri di L'Equipe.
"Guardiola mengatakan bahwa dengan kualitas saya, saya harusnya tidak ada di Manchester City, tapi di Barcelona. Kami kemudian bicara, dia ingin saya bertahan dan bermain untuknya. Saya bilang tidak, karena dia tidak bisa memastikan tempat untuk saya di tim utama dan saya ingin bermain."
"Dia mengatakan pada saya bahwa saya membuat kesalahan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gundogan Beber Perbedaan Guardiola dan Klopp
Liga Inggris 16 November 2016, 22:37
-
Mancini Jadi Pelatih Favorit Balotelli
Liga Inggris 16 November 2016, 21:59
-
Gundogan Yakin Klopp Raih Sukses di Liverpool
Liga Inggris 16 November 2016, 18:48
-
Nasri Akui Tak Dengarkan Nasihat Transfer Wenger
Liga Inggris 16 November 2016, 14:30
-
Giggs Bandingkan Stones dengan Pique dan Ferdinand
Liga Inggris 16 November 2016, 12:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR