Nasri memang pernah menjadi bagian dari perjuangan Arsenal. Pemain asal Prancis ini sempat menghabiskan tiga musim di bawah arahan Arsene Wenger sebelum menyeberang ke City.
Karena itulah Nasri bisa memahami kalau fans Arsenal akan mengintimidasi saat dia kembali Emirates. Namun Nasri tak ingin terpengaruh dengan hal itu dan memilih fokus mencari kemenangan untuk timnya.
"Saya tidak mengharapkan akan disambut dengan tangan terbuka oleh publik tapi semoga mereka melakukan itu karena kecewa melihat saya pergi dan mungkin saja mencintai saya," tutur Nasri di situs resmi klub.
"Tapi selama saya di lapangan saya tidak fokus kepada fans lawan. Saya hanya fokus memberikan yang terbaik buat tim," pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasri Tak Harapkan Sambutan Hangat Publik Emirates
Liga Inggris 28 Maret 2014, 21:51
-
Vermaelen Yakin Arsenal Mampu Pecundangi Man City
Liga Inggris 28 Maret 2014, 21:30
-
Wenger: Lawan City, Arsenal Akan Tunjukkan Mentalitas Pemenang
Liga Inggris 28 Maret 2014, 21:16
-
Pellegrini: Lupakan United, Kini Saatnya Arsenal
Liga Inggris 28 Maret 2014, 21:04
-
Mourinho Sebut Chelsea Hanya Underdog di Premier League
Liga Inggris 28 Maret 2014, 20:36
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR