
Bola.net - Sebuah rumor baru datang dari skuat Manchester United. Gelandang mereka, Nemanja Matic dilaporkan meminta pertemuan dengan manajemen MU untuk membahas masa depannya.
Matic bergabung dengan Setan Merah di tahun 2017 silam. Ia direkrut dari Chelsea dengan bayaran yang cukup mahal.
Matic sendiri kontraknya akan habis di tahun 2023. Alhasil ada sejumlah rumor terkait masa depannya.
Daily Star mengklaim bahwa Matic meminta pertemuan dengan manajemen MU. Ia dikabarkan ingin membahas masa depannya.
Simak situasi transfer Matic di bawah ini.
Minta Kejelasan
Menurut laporan tersebut, Matic ingin membahas masa depannya di MU. Karena ia tahu rumor-rumor yang beredar belakangan ini.
MU memang dirumorkan akan membeli gelandang bertahan baru. Sudah ada beberapa nama gelandang bertahan yang diincar MU.
Matic ingin mengetahui seperti apa perannya di skuat MU musim depan. Ia butuh kejelasan itu untuk mengatur langkah berikutnya.
Bakal Pergi
Menurut laporan tersebut, Matic akan memutuskan pergi dari MU jika manajemen MU tidak lagi menjadikan pemain inti Setan Merah.
Matic saat ini sudah berusia 33 tahun. Namun sang gelandang masih ingin bermain secara reguler.
Jadi Matic akan meminta pindah ke MU di musim panas nanti seandainya manajemen MU tidak bisa menggaransi jam bermain yang ia dapatkan annti.
Cedera
Musim ini Matic bermain cukup banyak di skuat Mu. Ia turun di 20 penampilan bagi Setan Merah meski kebanyakan ia turun sebagai pemain cadangan.
Namun ia tidak bisa berkontribusi maksimal karena ia kerap mengalami cedera.
Klasemen Premier League
(Daily Star)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Anthony Martial Diklaim Berubah Semenjak Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 17 Februari 2022, 22:30
-
Ralf Rangnick Diklaim Bikin Cristiano Ronaldo Jadi Mandul, Kok Bisa?
Liga Inggris 17 Februari 2022, 20:55
-
Usai Manchester United, Kini Liverpool Juga Ikut Kejar Antony
Liga Inggris 17 Februari 2022, 20:32
-
Luke Shaw: Silakan Bilang Saya Bodoh, tapi MU Bakal Juara UCL!
Liga Champions 17 Februari 2022, 20:26
-
Youri Tielemans Disarankan Tidak Pindah ke Manchester United, Kenapa?
Liga Inggris 17 Februari 2022, 19:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR