Karius sendiri sukses menggeser posisi Simon Mignolet sebagai kiper nomer satu Liverpool musim ini. Oleh karenanya ia diturunkan oleh Klopp sebagai starter saat Liverpool berhadapan dengan seteru abadi mereka, Manchester United dini hari tadi.
Neville sendiri menilai Karius belum pantas menjadi kiper nomer satu Liverpool karena permainannya yang cenderung masih labil. "Dia [Karius] terlihat tidak nyaman saat menghadapi bola-bola mati dan ia gampang terintimidasi oleh Zlatan Ibrahimovic" beber Neville kepada Daily Star.
"Melambaikan tangan saat umpan silang merupakan tanda bahwa dia tidak punya kepercayaan diri kepada rekan-rekannya yang bermain pada posisi defensif dan dia bukan kiper yang bisa memberikan saya rasa percaya diri saat bermain bersamanya"
"Dia harusnya berani mengambil keputusan dan berkomitmen atas keputusan itu bukannya melambaikan tangan dan membuat timnya berada dalam posisi yang berbahaya" tandas mantan bek Manchester United tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekor Buruk, Mourinho Menolak Statistik OPTA
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 23:32
-
Ini Alasan Mengapa Fellaini Terus Dipercaya Mourinho
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 22:59
-
Diincar MU, Fran Villalba Perpanjang Kontrak di Valencia
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 22:45
-
Depay Kagumi Aksi Penyelamatan Terbang De Gea
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 22:01
-
Eks Manajer MU: Penyelamatan De Gea Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 21:31
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR