Pada laga melawan QPR akhir pekan lalu, suporter Manchester United memang menunjukkan betapa mereka merindukan tim yang bermain menyerang. Saat itu, suporter meneriakkan 'serang, serang, serang' saat United menguasai bola.
Dan diklaim Neville, teriakan tersebut adalah ekspresi ketidaksabaran mereka saat melihat permainan United, sebelum akhirnya Van Gaal beralih formasi dari 3-5-2 menjadi 4-4-2 hingga akhirnya mereka mampu mencetak dua gol.
"Ini lebih seperti ketidaksabaran ketimbang ketidaksenangan," ujar Neville kepada Sky Sports.
"Dengan 3-5-2 selama 57 menit, tak ada gol, hanya lima tendangan, empat on target dan 68% penguasaan bola. Kemudian mereka beralih 4-4-2. Ball possession memang berkurang, lebih banyak tendangan dan umumnya mereka bekerja lebih jauh lebih baik di setengah jam terakhir," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Witsel: Saya Suka Manchester United
Liga Eropa Lain 20 Januari 2015, 23:59
-
Owen Anggap Man United Tak Pantas Incar Posisi Empat
Liga Inggris 20 Januari 2015, 22:58
-
Owen Tak Terkesan Dengan Performa Mata dan Van Persie
Liga Inggris 20 Januari 2015, 22:32
-
Penasaran Barcelona, Pemain United Sering Korek Informasi Dari Valdes
Liga Inggris 20 Januari 2015, 22:02
-
'Manchester United Harus Lupakan Gareth Bale'
Liga Inggris 20 Januari 2015, 20:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR