Akhirnya diangkatlah John Carver yang sebelumnya adalah asisten Pardew sebagai manajer baru hingga musim 2014-15 usai. Carver pun menyambut keputusan manajemen klub.
"Ini adalah hari yang membanggakan bagi saya. Saya telah bekerja dan belajar dari manajer terbaik di klub ini, Sir Bobby Robson.
"Saya tahu betapa pentingnya klub ini bagi kota dan masyarakat di sini. Saya yakin pada pemain-pemain dan staf yang ada di tim ini." ujarnya pada nufc.co.uk.
CONFIRMED: John Carver has been named as #NUFC head coach until the end of the 2014/15 season. https://t.co/zDKPhSmy0P pic.twitter.com/PHefkyeCx6
— Newcastle United FC (@NUFC) January 26, 2015
Ditgaskan pula oleh salah satu direktur Newcastle, Lee Charnley, target yang disematkan pada Carver adalah finis di posisi 10 besar. Hingga matchday 22, The Magpies berada di posisi ke-11 dengan 27 poin. Selama menjadi caretaker, Carver belum pernah meraih kemenangan dengan sekali imbang dan tiga kali kalah. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Schurrle Sebagai Tumbal Kedatangan Cuadrado?
- 'Nasib Man City di Premier League Ditentukan Lawan Chelsea'
- Fletcher Lakoni Laga Terakhirnya Bagi MU?
- Mata: Jangan Lagi Remehkan Cambridge!
- Wenger: Arsenal dan Man United Favorit di FA Cup
- Henry Dukung Wenger Datangkan Paulista
- Rodgers Tegaskan Tak Akan Belanja Pemain Baru
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Newcastle Sudah Tunjuk Pengganti Alan Pardew
Liga Inggris 27 Januari 2015, 00:08
-
Liga Italia 23 Januari 2015, 14:37

-
Tim Sherwood Tak Berminat Tangani Newcastle
Liga Inggris 22 Januari 2015, 22:52
-
Liga Inggris 20 Januari 2015, 09:44

-
Liga Inggris 20 Januari 2015, 08:47

LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR