
Bola.net - Jadwal dan link streaming Arsenal vs Newcastle pada pekan ke-19 Premier League 2022/2023 di hari ini, Rabu 4 Januari 2022. Laga Arsenal vs Newcastle akan disiarkan secara live streaming di Vidio.
Arsenal saat ini berada di atas angin. Namun, laga kontra Newcastle sepertinya bakal sedikit sulit. Sebab, lawannya ini juga berada dalam form yang apik.
Arsenal dan Newcastle sama-sama baru menelan satu kekalahan di Premier League musim ini. Bedanya, jumlah kemenangan The Gunners (14) lebih banyak daripada yang diraih The Magpies (M9).
Arsenal tak terkalahkan dalam 10 laga terakhir di Premier League. Mereka juga selalu menang dalam lima yang terkini. Sementara itu, Newcastle tak tersentuh kekalahan dalam 12 pertandingan liga mereka yang terakhir.
Jadwal dan Link Live Streaming
Arsenal vs Newcastle
Stadion Emirates
Jadwal: Rabu, 4 Januari 2023
Pukul: 02.45 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Perkiraan Susunan Pemain

Arsenal (4-2-3-1): Ramsdale; White, Saliba, Gabriel, Zinchenko; Xhaka, Partey; Saka, Odegaard, Martinelli; Nketiah.
Pelatih: Mikel Arteta.
Newcastle (4-3-3): Pope; Trippier, Schar, Botman, Burn; Longstaff, Guimaraes, Joelinton; Almiron, Wilson, Saint-Maximin.
Pelatih: Eddie Howe.
Klasemen Premier League 2022/2023
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Fakta dan Statistik Pralaga Premier League 2022/2023 Pekan Ini
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Liga Inggris
- Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Hari Ini, Rabu 4 Januari 2023
- Mykhaylo Mudryk Terlalu Mahal, Mau Ditaruh Mana Arsenal?
- 5 Pemain Terburuk Liverpool Saat Dipermalukan Brentford: Salah Payah, Nunez Sudah Biasa!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Siaran Live Streaming Premier League: Arsenal vs Newcastle United
Liga Inggris 3 Januari 2023, 23:58
-
Prediksi Arsenal vs Newcastle 4 Januari 2023
Liga Inggris 3 Januari 2023, 10:31
-
MU Resmi Kembalikan Martin Dubravka ke Newcastle Setelah Hanya 2 Kali Dimainkan
Liga Inggris 1 Januari 2023, 21:15
-
Prediksi Newcastle United vs Leeds United 31 Desember 2022
Liga Inggris 30 Desember 2022, 15:14
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR