
Usai diboyong dari Anzhi Makhachkala menjelang berakhirnya bursa transfer musim panas kemarin, Eto'o akhirnya melakoni debut bagi The Blues. Sayangnya kekalahan di kandang Everton mewarnai laga perdananya.
Sepanjang pertandingan, striker 32 tahun asal Kamerun itu terus berupaya untuk tampil apik bagi klub barunya. Sikap tersebut didukung Mikel, yang optimis jika Eto'o tidak bakal membutuhkan waktu lama dalam proses adaptasi.
"Chelsea adalah klub profesional pertama saya dan perlu setidaknya enam bulan bagi saya untuk beradaptasi, namun saya pikir orang seperti Eto'o, yang berpengalaman dan telah bermain di banyak liga, tak bakal butuh waktu lama," ujar Mikel.
Ditambahkannya jika pembelian Eto'o bukanlah hal yang tidak berdasar, karena keberadaan eks striker Inter Milan di Stamford Bridge adalah keinginan manajer Jose Mourinho. Soal kemampuan Eto'o, Mikel pun tampak tak lagi ragu.
"Eto'o adalah seorang pemain hebat, fantastis. Anda bisa lihat cara bermainnya, ia berhasil menciptakan sejumlah peluang bagus. Itulah mengapa manajer membelinya. Tentu ia sangat yakin dan percaya padanya," imbuh Mikel. [initial] (pas/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Nasib Torres-Mata di Tangan Del Bosque
Piala Dunia 16 September 2013, 23:47
-
Mourinho Berharap Casillas Tiru Performa Diego Lopez
Liga Spanyol 16 September 2013, 22:39
-
Halsey Kecewa Ancaman Mikel Tak Diekspos
Liga Inggris 16 September 2013, 21:17
-
Lukaku Ikuti Zlatan dan Balotelli Pilih Raiola
Liga Inggris 16 September 2013, 19:05
-
Napoli dan Juventus Juga Intip Juan Mata
Liga Champions 16 September 2013, 18:27
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR