Pemain asal Brasil tersebut mencetak dua gol ketika timnya mengalahkan Arsenal dengan skor 6-0 di Stamford Bridge akhir pekan lalu. Ia ingin Chelsea, yang musim ini banyak dikritik karena striker mereka tak terlalu produktif, berusaha tampil lebih garang di area penalti lawan.
"Gol (ke gawang Arsenal) merupakan yang ke-11 musim in dan dua gol tersebut datang ketika melawan Arsenal jadi saya amat bahagia. Gol pertama, Nando (Fernando Torres) memberikan umpan yang indah dan saya mencetak gol. Gol kedua, saya mendapat bola dan melepaskan tembakan, jadi itu adalah gol yang bagus," tuturnya menurut laporan Chelsea TV.
"Semua orang bermain dengan baik melawan Aston Villa (Chelsea kalah 0-1), namun kami tidak melakukan tembakan sama sekali. Jika anda tidak melakukan tembakan maka anda tidak akan mencetak gol," pungkas Oscar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Negosiasi Chelsea dan Costa Alami Kemajuan
Liga Inggris 26 Maret 2014, 23:26
-
Flamini Jelaskan Gol Bunuh Diri
Liga Inggris 26 Maret 2014, 23:18
-
Sevilla Buka Pintu Tawaran Untuk Pemburu Alberto Moreno
Liga Spanyol 26 Maret 2014, 20:15
-
Bertrand Ungkap Alasan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 26 Maret 2014, 19:45
-
Real Madrid Inginkan Luke Shaw, Chelsea Incar Adam Lallana
Liga Champions 26 Maret 2014, 18:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR