Ospina bergabung ke Emirates Stadium setelah di transfer dari Nice usai Piala Dunia 2014 lalu. Namun sampai sejauh ini ia masih belum pernah diberi kesempatan tampil oleh Arsene Wenger.
Pemain berusia 26 tahun tersebut harus bersaing ketat dengan kiper Wojciech Szczesny untuk memperebutkan tempat utama di bawah mistar gawang Arsenal. Laga melawan Southampton di ajang Capital One Cup seperti akan menjadi kesempatan terbaik Ospina membuat Wenger terkesan.
"Saya sudah tidak sabar bermain sejak tiba di klub. Sangat penting selalu bersabar, meskipun ini juga kunci penting agar siap diturunkan saat manajer memberikan kesempatan," ucapnya di situs resmi klub.
"Ini akan terasa lebih spesial. Bila saya bisa tampil pertama kali di depan suporter maka akan seperti mimpi yang menjadi kenyataan karena atmosfer di Emirates begitu luar biasa."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ospina: Stadion Emirates Sempurna
Liga Inggris 23 September 2014, 22:41
-
Ospina Sudah Tak Sabar Jalani Debut di Arsenal
Liga Inggris 23 September 2014, 22:25
-
'Posisi Terbaik Ozil Adalah Pemain Nomor 10'
Liga Inggris 23 September 2014, 18:39
-
'Danny Welbeck Beri Arsenal Dimensi Berbeda'
Liga Inggris 23 September 2014, 18:20
-
Wenger: Southampton Bisa Menangkan Premier League
Liga Inggris 23 September 2014, 15:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR