
Bola.net - Rumor Cristiano Ronaldo meninggalkan Manchester United nampaknya tidak akan jadi kenyataan. Sang penyerang dilaporkan masih mantap bertahan di Old Trafford.
Ronaldo akan memasuki musim keduanya bersama Manchester United. Namun beredar rumor bahwa ia akan menalak cerai Manchester United.
Ini disebabkan Setan Merah gagal lolos ke UCl pada musim depan. Selain itu ia dilaporkan tidak masuk dalam proyeksi Erik Ten Hag.
Namun laporan The Express mengklaim bahwa rumor itu tidak benar. Ronaldo masih berkomitmen bertahan di Manchester United.
Simak situasi transfer Ronaldo di bawah ini.
Ingin Bertahan
Laporan itu mengklaim bahwa Ronaldo sama sekali tidak mau pergi di musim panas ini. Ia bahkan sudah mendapatkan restu bertahan dari Erik Ten Hag.
Sang manajer dilaporkan ingin mempertahankan Ronaldo. Karena ia menilai Ronaldo masih sangat dibutuhkan MU.
Selain karena ia masih tajam, Ronaldo juga punya mental juara yang kuat. Sehingga ia masih sangat dibutuhkan sang manajer.
Minta Dibelikan Striker
Laporan itu mengklaim bahwa Ronaldo merestui rencana MU membeli striker baru. Bahkan ia mendesak MU untuk mendatangkan penyerang baru.
Ini disebabkan Ronaldo merasa usianya sudah menua. Sehingga ia tidak bisa bermain di seluruh pertandingan MU di musim depan.
Jadi ia butuh sosok yang bisa melapisinya. Itulah mengapa ia menyetujui rencana MU untuk membeli striker baru.
Ikut Pra Musim
Ronaldo saat ini sedang berlibur. Namun ia dilaporkan akan segera kembali ke Manchester.
Ia akan mengikuti pra musim Setan Merah di bawah asuhan Erik Ten Hag.
Klasemen Premier League
(The Express)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ironi Aaron Wan-Bissaka: Banyak Peminat, Tapi Tidak Ada yang Mau Menawar
Liga Inggris 21 Juni 2022, 21:37
-
Bukan Torres, Ini Bek yang Diprioritaskan Dibeli MU di Musim Panas Ini
Liga Inggris 21 Juni 2022, 21:21
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR