The Express mengatakan bahwa United sempat mendapatkan penolakan dari Bayern Munchen, usai mereka mengajukan tawaran senilai 60 juta poundsterling untuk pemain Jerman.
Direktur olahraga klub Bundesliga, Matthias Sammer, sempat mengatakan bahwa mereka tidak akan pernah menjual sang bintang dengan harga berapapun di musim panas ini.
Namun demikian, Sky Germany mengatakan bahwa MU siap meluncurkan tawaran anyar sebelum pekan ini berakhir. Disebutkan bahwa nilai tawaran tersebut akan melebihi 59,7 juta poundsterling atau harga yang membuat mereka memecahkan rekor transfer Inggris - kala mendaratkan Angel di Maria dari Real Madrid musim panas lalu.
United sendiri sebelumnya sempat dikabarkan ingin mendatangkan Pedro Rodriguez, namun yang bersangkutan justru pindah ke Chelsea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gila! Pemuda Ini Tambahkan 'Man United' Dalam Namanya
Bolatainment 26 Agustus 2015, 23:12
-
Legenda Ini Sebut MU Bermain Kurang Efektif
Liga Inggris 26 Agustus 2015, 23:02
-
Victor Valdes Minta Putus Kontrak dengan MU
Liga Inggris 26 Agustus 2015, 22:06
-
Inilah Akun Sosial Media Teranyar Milik Sir Alex Ferguson
Bolatainment 26 Agustus 2015, 21:26
-
Ribuan Fans United Tanda Tangani Petisi Terkait Kasus Olympic Stadium
Liga Inggris 26 Agustus 2015, 20:02
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR